Membuang sampah awalnya merupakan suatu kebiasaan buruk masyarakat.
Tapi lama kelamaan Kebiasaan tersebut menjadi suatu kebudayaan yg di lakukan oleh masyarakat indonesia.
Mereka dengan merasa tidak bersalah membuang sampah tersebut ke daerah yg rawan tersumbat seperti selokkan,Sungai atau kali.
Akibat budaya yg buruk tersebut mengakibatkan kerugian bagi diri mereka sendiri seperti banjir yg menjadi permasalahan utama di ibukota indonesia.
Banjir tersebut terjadi akibat Sungai atau kali yg tidak dapat mengalirkan air hujan yg dikarenakan terhalang atau tersumbat oleh sampah-sampah yg menumpuk.Akibatnya Air menjadi Meluap dari sungai atau kali dan akhirnya tinggal menunggu Banjir Tiba.
Ini adalah contoh gambar yg dapat saya perlihatkan :
Jika kebudayaan ini dilakukan terus menerus maka permasalahan Banjir tidak akan pernah terselesaikan.
Untuk itu di perlukan sebuah kesadaran bagi Masyarakat tentang pentingnya Membuang sampah dan menjaga Kebersihan lingkungan mereka.